Indonesia SIPF bersama PT Trimegah Sekuritas melakukan Edukasi Online melalui IG Live dengan materi pembahasan mengenai mekanisme perlindungan pemodal di Pasar Modal Indonesia. Narasumber dari Indonesia SIPF yaitu Ibu Mariska Aritany Azis (Direktur).